- Ambil beberapa tangkai kembang sepatu
- Ambil kelopak-kelopak kembang sepatu, lalu rendam sambil diremas-remas, sampai mengeluarkan lendir
- Sapukan lendir kembang sepatu tersebut kerambut
- Biarkan selama semalaman, bilas pada keesokan harinya, selain untuk menghitamkan rambut, khasiat kembang sepatu juga diyakini mampu menyejukkan kulit kepala.
Khasiat kembang sepatu
Siapa sangka salah satu jenis tanaman hias ini memiliki manfaat yang bagus untuk kesehatan, terutama untuk daerah sekitar rambut, kembang sepatu yang biasanya hanya dimanfaatkan sebagai tanaman hias, kini juga dapat kita manfaatkan untuk menghitamkankan rambut, cara menghitamkan rambut dengan bahan dasar kembang sepatu, tentunya ini lebih mudah dan meriah, karana kita hanya mengunakan kembang sepatu sebagai bahan dasar. selain dari untuk menghitamkan rambut khasiat kembang sepatu yang lain adalah sebagai obat kepala, baca obat sakit kepala alami Perlu dipahami juga bahwa setiap orang memiliki jenis rambut yang berbeda-beda hingga tidak menutup kemungkinan khasiat kembang sepatu untuk menghitamkan rambut ini tidak berhasil, ada kalanya ini disebabkan oleh jenis rambut yang tidak cocok untuk rambut kulit kepala anda. Baiklah langsung saja kita mulai membahas tentang khasiat kembang sepatu untuk menghitamkan rambut, adapun langkah-langkah cara menghitamkan rambut adalah sebagai berikut :
Label:
kesehatan